Kami putra dan putri Indonesia mengaku bertumpah darah yang satu, tanah air Indonesia.
Kami putra dan putri Indonesia mengaku berbangsa yang satu, bangsa Indonesia.
Kami putra dan putri Indonesia, menjunjung tinggi bahasa persatuan, bahasa Indonesia.
Segenap staff CloudMILD mengucapkan selamat Hari Sumpah Pemuda 2015. Pada momentum tersebut kita gunakan untuk lebih meningkatkan lagi jiwa patriotisme dan melanjutkan perjuangan dari pendahulu-pendahulu kita.